Kesenian rontek yang terdapat di pacitan bukan hanya sebagai seni pertunjukan semata tetapi juga menjadi wadah silaturahmi antara pemain rontek yang terdapat di desa lain yang ada di pacitan. desa sukoharjo dan desa arjowinangun telah menjadikan rontek in sebagai ajang silatuhrahmi. selain menjalin keakraban antar pemain kedua desa tersebut juga saling bertukar fikiran tentang pengalaman-pengalaman yang di temukan setiap prosesnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar